Kolaborasi Teman Masa Kecil, Capaian TPT MELEJIT di Puskesmas Wonopringgo
Kabupaten Pekalongan – Ibu Yuli, Panggilan akrab seorang Kader TBC Komunitas SSR Mentari Sehat Indonesia Kabupaten Pekalongan. Sosok Kader TBC yang berasal dari Desa JetakLengkong Kecamatan Wonopringgo Kabupaten Pekalongan ini telah menginspirasi seluruh Kader TBC di Kabupaten Pekalongan. Insiprasi dalam usahanya memotivasi Kontak Serumah dari Pasien TBC untuk mau menjalani Terapi Pencegahan Tuberkulosis. Di saat […]
Kolaborasi Teman Masa Kecil, Capaian TPT MELEJIT di Puskesmas Wonopringgo Read More »